Thursday, July 3, 2014

SOP / PROTAP PEMBERIAN SUNTIK INSULIN MELALUI SUBKUTAN

Melalui subcutan
a.       Persiapan
1)      Alat/obat
a)      Bak spuit berisi semprit insulin dengan jarum steril
b)      Kapas alkohol dalam tempatnya
c)      Bengkok
d)     Obat insulin
2)      Pasien
Pasien diberikan penjelasan tentang tindakan yang akan dilakukan
3)      Lingkungan
4)      Petugas
b.      Pelaksanaan
1)      Menyingsingkan lengan baju pasien
2)      Mendesinfeksi karet penutup obat insulin
3)      Mengisi semprit dengan insulin sesuai dosisi yang telah ditentukan
4)      Mengeluarkan udara dari dalam semprit
5)      Mendesinfeksi daerah yang akan disuntik
6)      Menyuntik secara subcutan
c.       Hal-hal yang perlu diperhatikan
1)      Dosis dan waktu pemberian obat harus tepat dan dicatat
2)      Observasi perubahan umum keadaan pasien

No comments:

Post a Comment